apartment Profil Kelurahan Cililitan

Terletak di Jl. Mandala V Gg. Ali Sarbi II Rt.007/009

Batas Wilayah

Utara : Jl. SMUN 14 dan Jl. Raya Kalibata

Barat : Kali Ciliwung

Timur : Tol Jagorawi

Selatan : Jl. Kumbang, Kel. Batu Ampar dan Jl. Buluh, Kel. Balekambang

Kondisi wilayah 

Kelurahan Cililitan memiliki Rukun Warga 16, Rukun Tetangga 126, dengan luas wilayah ± 176,35 ha, jumlah Kartu Keluarga 19.580,  jumlah penduduk 48.913 jiwa

  • RPTRA Cililitan

  • Pelayanan penerbitan dan perubahan data KK
  • Pencatatan Biodata Penduduk WNI
  • Pelayanan biodata penduduk yang belum memiliki NIK
  • Pelayanan KTP-el karena adanya perubahan data/biodata
  • Pelayanan KTP-el karena pindah data, hilang atau rusak
  • Pelayanan KTP-el bagi Penduduk WNI di luar domisili
  • Pelayanan perekaman KTP-el baru
  • Pelayanan Surat Keterangan Pindah Datang
  • Pencatatan kelahiran dan kematian
  • Pelayanan Kartu Identitas Anak(KIA)
  • Pendataan penduduk Non Permanen

Jam Operasional : 08.00 – 16.00 WIB

Call Center

groups Perangkat Kelurahan Cililitan

foto-lurah

Sukariya, ST,MM

shield_person PPID

Daftar Informasi Publik

Judul Tahun Organisasi File