Wakil Walikota Administrasi Jakarta Timur, Iin Mutmainnah, memimpin rapat monitoring dan evaluasi capaian Bulan Dana PMI Jakarta Timur 2024, di Ruang Rapat IV Lantai 2 Gedung Blok A, Kantor Walikota Jakarta Timur, Selasa (19/11/2024). Hingga pekan ketiga capaian Bulan Dana PMI sudah mencapai di atas 70 persen. b b